Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

KRISIS UKRAINA: Militan Pro-Rusia Lepaskan Pemantau Keamanan Eropa

Organization for Security and Cooperation in Europe (OSCE) memastikan bahwa seluruh anggota regu pemantau militer mereka telah dilepaskan oleh milisi pro-Rusia, Sabtu (3/5/2014).
Lambang NATO/Reuters
Lambang NATO/Reuters

Bisnis.com, VIENNA - Organization for Security and Cooperation in Europe (OSCE) memastikan bahwa seluruh anggota regu pemantau militer mereka telah dilepaskan oleh milisi pro-Rusia, Sabtu (3/5/2014). 

Sebelumnya, tim yang dikirim untuk menurunkan ketegangan di belahan timur Ukraina itu diculik oleh milisi selama 8 hari, yang kemudian memantik kecaman dari negara anggota NATO. 

"Kami dapat mengonfirmasi bahwa pemantau militer OSCE telah dibebaskan," ujar Juru Bicara OSCE, seperti dilansir oleh Reuters. "Staf yang menjalani misi pemantauan khusus tengah berangkat ke titik penjemputan," lanjutnya. 

Sehari sebelumnya, pimpinan milisi di Slaviansk mengatakan mereka telah melepaskan tim OSCE secara sukarela pada hari ulang tahunnya. 


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Arys Aditya
Editor :

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper