Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Quick Count Kawalpemilu, Belum Ada Provinsi Dimenangi Ganjar-Mahfud

Pasangan urut nomor 3, Ganjar-Mahfud belum bisa menorehkan kemenangan di satu provinsi berdasarkan perhitungan sementara Kawalpemilu.
Foto para Capres pada Pemilu 2024/Bisnis
Foto para Capres pada Pemilu 2024/Bisnis

Bisnis.com, JAKARTA — Hasil Quick Count Pilpres 2024 yang dirilis Kawalpemilu.org menunjukkan pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 2, Prabowo-Gibran unggul sementara 53,63%.

Dalam perhitungan cepat hingga pukul 15.11 WIB, situs Kawalpemilu telah mencatatkan tabulasi sebanyak 8,41%. Sejauh ini, pasangan nomor urut 1, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar berada pada posisi kedua, dengan prosentase 29,39%.

Di sisi lain, pasangan Ganjar-Mahfud hanya meraih suara sebanyak 16,97%. Pasangan yang juga diusung PDI P ini belum menorehkan kemenangan di satu provinsi pun.

Dari data sementara, raihan suara tertinggi pasangan Ganjar-Mahfud memperoleh suara tertinggi di Bali sebanyak 35,56%. Di Provinsi Jawa Tengah, Ganjar-Mahfud meraih 30,8% untuk perhitungan sementara.

Untuk menyaksikan live hasil quick count Pemilu 2024, sobat Bisnis dapat mengakses link sebagai berikut: 

 

Bisnis.com: https://www.bisnis.com/

Lembaga Survei Indonesia: https://www.youtube.com/@LSI_Lembaga

Poltracking: https://www.youtube.com/@Poltracking/featured

Indikator Politik Indonesia: https://www.youtube.com/@IndikatorPolitikIndonesia

 

 


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Kahfi
Editor : Kahfi
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper