Bisnis.com, JAKARTA -Majelis Umum PBB telah mengeluarkan resolusi yang menyerukan gencatan senjata kemanusiaan segera antara Israel dan Hamas dan menuntut akses bantuan ke Gaza.
Dikutip dari Al Jazeera, sebanyak 120 negara memberikan suara mendukung resolusi tersebut, 14 negara memberikan suara menentang termasuk Israel dan Amerika Serikat, sedangkan 45 negara lainnya abstain.
Baca Juga
Kanada termasuk di antara negara-negara yang abstain, yang telah memperkenalkan amandemen yang akan secara lebih eksplisit mengutuk Hamas atas serangan “teroris” terhadap Israel pada tanggal 7 Oktober dan menuntut pembebasan segera sandera yang ditangkap oleh kelompok tersebut.
Berikut 14 negara yang menyatakan menolak gencatan senjata Israel-Palestina
- Austria
- Croatia
- Czechia
- Fiji
- Guatemala
- Hungary
- Israel
- Marshall Islands
- Micronesia
- Nauru
- Papua New Guinea
- Paraguay
- Tonga
- United States
Sedangkan