Bisnis.com, JAKARTA - Inilah daftar 10 orang terkaya di Indonesia seperti dilansir oleh Majalah Forbes.
1. R. Budi & Michael Hartono, kekayaan US$16,5 miliar (Grup Djarum & BCA).
2. Susilo Wonowidjojo & keluarga, kekayaan US$8 miliar (Gudang Garam).
3. Anthoni Salim dan keluarga, kekayaan US$5,9 miliar (Grup Salim).
4. Eka Tjipta Widjaja & keluarga, US$5,8 miliar (Grup Sinar Mas).
5. Sri Prakash Lohia, US$4,4 miliar (Indorama, tekstil).
6. Chairul Tanjung, US$4,3 miliar (CT corp).
7. Boenjamin Setiawan & keluarga, US$3,5 miliar (Kalbe Farma)
8. Mochtar Riady & keluarga, US$2,7 miliar (Grup Lippo).
9. Peter Sondahk, US$2,3 miliar (Rajawali Corporation)
10. Sukanto Tanoto, US$2,1 miliar (Royal Golden Eagle).
Sebelumnya, inilah daftar 10 orang terkaya di Indonesia.
1. R. Budi Hartono (US$7,6 miliar)
2. Michael Hartono (US$7,3 miliar)
3. Chairul Tanjung (US$4 miliar)
4. Sri Paskah Lohia (US$3,5 miliar)
5. Peter Sondakh (US$2,8 miliar)
6. Mochtar Riady & family (US$2,5 miliar)
7. Sukanto Tanoto (US$2,1 miliar)
8. Bachtiar Karim (US$2 miliar)
9. Theodore Rachmat (US$1,85 miliar)
10. Tahir (US$1,85 miliar).