Bisnis.com, JAKARTA - Gempa bumi berkekuatan 5,4 pada skala Richter terjadi di wilayah Denpasar, Bali, seperti dikutip dari laman situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Jumat (23/8/2013).
Berdasarkan data dari situs BMKG, gempa bumi tersebut tercatat terjadi pada pukul 01.58 WIB.
Lokasi gempa berada pada 10.58 Lintang Selatan--114.25 Lintang Barat, atau 239 km sebelah barat daya Kota Denpasar, Bali, dengan kedalaman 10 km dari permukaan air laut.
Hingga saat ini, belum ada laporan soal kerusakaan yang ditimbulkan gempa ini, termasuk laporan adanya korban luka maupun korban jiwa akibat gempa tersebut.
Gempa 5,4 Skala Richter Guncang Bali
Bisnis.com, JAKARTA - Gempa bumi berkekuatan 5,4 pada skala Richter terjadi di wilayah Denpasar, Bali, seperti dikutip dari laman situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Jumat (23/8/2013). Berdasarkan data dari situs BMKG,
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Martin Sihombing
Editor : Martin Sihombing
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
1 hari yang lalu