Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Cara Mengurus Kartu BPJS Kesehatan yang Hilang secara Offline dan Online

Mengurus kartu BPJS Kesehatan yang hilang kini makin mudah karena bisa dilakukan secara offline maupun online.
Ilustrasi kartu BPJS Kesehatan
Ilustrasi kartu BPJS Kesehatan

Cara Mengurus Kartu BPJS Kesehatan yang Hilang Secara Online

Mengurus kartu BPJS Kesehatan yang hilang secara online pada dasarnya jauh lebih praktis dan efisien dibandingkan secara offline.

Melalui cara ini, Anda tak perlu mengurus surat keterangan hilang di kantor polisi dan datang ke kantor BPJS Kesehatan.

Cukup dengan mengunduh aplikasi Mobile JKN, Anda bisa mendapatkan kartu BPJS Kesehatan digital. Tak cuma itu, Anda pun bisa mencetaknya apabila ingin.

Berikut cara mengurus kartu BPJS Kesehatan yang hilang secara online:

1. Unduh aplikasi Mobile Jaminan Kesehatan Nasional (JKN),
2. Log in jika sudah memiliki akun,
3. Registrasi jika belum memiliki akun, lalu isi data diri dengan lengkap dan benar,
3. Setelah berhasil masuk, pilih menu Cetak Kartu e-ID,
4. Klik ikon email, lalu ikuti semua proses yang diminta,
5. Cek email Anda untuk melihat pesan yang dikirim BPJS,
6. Cetak kartu tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper