Bisnis.com, JAKARTA - Gempa bumi berkekuatan magnitudo 5 mengguncang Tobolo, Maluku Utara, pada Kamis (14/1/2021) pukul 00.33 WIB.
Laman resmi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut pusat gempa berada pada 1,56 LU dan 128,21 BT atau 30 km arah tenggara Tobelo dengan kedalaman 10 km.
Gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.
Simak berita lainnya seputar topik artikel ini, di sini :
gempa
Konten Premium
Masuk / Daftar
Bisnis Indonesia bersama 3 media menggalang dana untuk membantu tenaga medis dan warga terdampak virus corona yang disalurkan melalui Yayasan Lumbung Pangan Indonesia (Rekening BNI: 200-5202-055).
Ayo, ikut membantu donasi sekarang! Klik Di Sini untuk info lebih lengkapnya.
Ayo, ikut membantu donasi sekarang! Klik Di Sini untuk info lebih lengkapnya.