Kabar24.com, PEKANBARU-- Pemerintah Provinsi Riau masih menimbang usulan pemerintah pusat untuk menempatkan pengungsi Rohingya di pulau tak berpenghuni di Pulau Sinaboi, Rokan Hilir (Rohil).
Pelaksana Tugas Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman mengakui bahwa Riau diusulkan untuk menampung warga Rohingya. Namun, dia tidak mau berkomentar banyak soal itu.
"Saya ditelpon Wakil Presiden Jusuf Kalla. Apa Riau siap untuk menampung Rohingya? Saya belum bisa menjawab," singkatnya.
Sementata itu, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Riau Ilyas Husti berpendapat bahwa hal itu tidak menjadi masalah. Dia mengatakan bahwa warga yang dibuang oleh Pemerintah Myanmar itu memerlukan pertolongan.
"Karena islam itu konsep persaudaraan tidak hanya seiman, tetapi diikat kemanusiaan. Apalagi sebagian besar mereka muslim," katanya.
Riau Pertimbangkan Tampung Rohingya di Pulau Kosong
Pemerintah Provinsi Riau masih menimbang usulan pemerintah pusat untuk menempatkan pengungsi Rohingya di pulau tak berpenghuni di Pulau Sinaboi, Rokan Hilir (Rohil).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Gemal Abdel Nasser P
Editor : Rustam Agus
Topik
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
2 jam yang lalu
Harga Kopi Makin Pahit Lagi
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
27 menit yang lalu
Doa Penenang Hati dan Pikiran agar Tenang dan Damai
2 jam yang lalu