Bisnis.com, JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menghadiri acara Pembukaan Rapat Koordinasi Nasional Pemantapan Pemilu DPR, DPD, DPRD tahun 2014.
Acara tersebut digelar di Assembly Hall Jakarta Convention Center pada hari ini (11/2/2014) pukul 10.00 WIB.
Rapat koordinasi nasional kali ini merupakan pemantapan untuk menyambut pemilu anggota DPR, DPD, DPRD tahun 2014.
Sebagaimana diketahui, pelaksanaan Pemilu Legislatif yang dijadwalkan pada 9 April 2014 tinggal menghitung hari. Sebanyak 15 partai politik yang berpartisipasi dalam emilu kali ini.
Berdasarkan jadwal dari Komisi Pemilihan Umum (KPU), 11 Januari-5 April 2014 merupakan periode pelaksanaan kampanye bagi partai politik. Periode 6 - 8 April merupakan masa tenang dan tidak boleh terjadi aktivitas kampanye.
Tanggal 9 April 2014 merupakan hari pemungutan dan penghitungan suara Pemilu Legislatif. Rekapitulasi hasil penghitungan suara akan dilakukan pada 26 April - 6 Mei 2014.
Presiden SBY Hadiri Pembukaan Rakornas Pemantapan Pemilu
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menghadiri acara Pembukaan Rapat Koordinasi Nasional Pemantapan Pemilu DPR, DPD, DPRD tahun 2014.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Anggi Oktarinda
Editor : Yusran Yunus
Topik
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
4 menit yang lalu
Lo Kheng Hong Bicara Nasib Kepemilikan Saham DILD & Insentif Properti
21 menit yang lalu
Seberapa Jauh Pangsa Pasar Astra (ASII) Bisa Tergerus Ekspansi BYD
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
25 menit yang lalu
Jadi Tersangka, Ibu Ronald Tannur Dijebloskan ke Rutan Kelas 1 Surabaya
58 menit yang lalu