Bisnis.com, JAKARTA - Puasa merupakan ibadah yang wajib dilaksanakan oleh umat muslim. Puasa tidak hanya menahan lapar dan haus, tetapi menahan hawa nafsu dan emosi dalam tubuh. Simak jadwal buka puasa hari ini di Jabodetabek.
Pada saat puasa tubuh menahan lapar dan haus selama 12 jam. Dimulai dari waktu subuh hingga waktu adzan magrib tiba. Selama itu pula umat muslim mempersiapkan makanan untuk dimakan saat buka puasa. Agar tidak terlambat dalam mempersiapkan buka puasa, perlu untuk mengetahui jadwal buka puasa dan mempersiapkan dengan baik.
Berikut jadwal buka puasa hari Sabtu 8 April 2023:
1. Jakarta
- Imsak: 04:29
- Subuh: 04.39
- Dzuhur: 11.58
- Asar: 15.14
- Magrib: 17.58
- Isya: 19.07
2. Bogor
- Imsak: 04.30
-Subuh: 04.40
- Dzuhur: 11.58
- Asar: 15.15
- Magrib: 17.58
- Isya: 19.07
3. Depok
- Imsak: 04.30
- Subuh: 04.40
- Dzuhur: 11.58
- Asar: 15.15
- Isya: 19.07
4. Tangerang
- Imsak: 04.30
- Subuh: 04.40
- Dzuhur: 11.59
- Asar: 15.15
- Magrib: 17.59
- Isya: 19.08
5. Bekasi
- Imsak: 04.30
- Subuh: 04.40
- Dzuhur: 11.58
- Asar: 15.15
- Magrib: 17.58
- Isya: 19.07