Bisnis.com, ISTANBUL - Pesawat tempur Turki mengenai 15 sasaran di wilayah Al Bab, Suriah utara, pada Minggu dalam gerakan dengan pemberontak Suriah untuk menyingkirkan IS dari wilayah perbatasan, kata militer Turki pada Senin (14/11/2016).
Presiden Tayyip Erdogan mengatakan bahwa perebutan wilayah Al Bab, sekitar 30 kilometer ke arah selatan perbatasan, adalah tujuan gerakan itu sebelum menyasar wilayah Manbij, tempat pasukan pimpinan kelompok Kurdi belakangan mengusir IS, dan sebelum melakukan serangan terhadap markas besar IS di Raqqa.
Militer Turki melancarkan gerakan itu, yang disebut "Perisai Eufrat" pada 24 Agustus dan pasukan pemberontak sejauh ini merebut wilayah sekitar 1.620 kilometer persegi, kata militer.
Gerakan itu juga menyasar milisi YPG Kursi di wilayah tersebut dan sepuluh petempur kelompok itu tewas dalam penembakan 24 jam terakhir saat mereka mencoba merebut wilayah Tal Jijan, kata pernyataan itu.
YPG adalah sekutu Amerika Serikat dalam upaya melawan IS. Ankara menyebut YPG organisasi terkait PKK, yang melawan militer Turki di tenggara selama tiga dasawarsa, dan disebut kelompok teroris oleh Turki, Amerika Serikat dan Uni Eropa.
Pesawat Tempur Turki Tembaki 15 Sasaran di Suriah
Pesawat tempur Turki mengenai 15 sasaran di wilayah Al Bab, Suriah utara, pada Minggu dalam gerakan dengan pemberontak Suriah untuk menyingkirkan IS dari wilayah perbatasan, kata militer Turki pada Senin (14/11/2016).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Topik
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.

9 menit yang lalu
Dua Arah Pemodal Jumbo di Saham MDKA Saat Emas Kian Berkilau

24 menit yang lalu
Alasan Sederet Sekuritas Tingkatkan Ekspektasi pada Kalbe Farma (KLBF)
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru

10 menit yang lalu
AS Kibarkan Bendera Setengah Tiang Hormati Mendiang Paus

33 menit yang lalu
Momen Akrab Prabowo Sambut Wakil PM Malaysia, Ternyata Teman Masa Muda

39 menit yang lalu
Ada Banyak Long Weekend dari April hingga Juni 2025, Catat Tanggalnya

57 menit yang lalu
Kejagung Beberkan Alasan Jerat Direktur JakTV Pakai Pasal Korupsi

1 jam yang lalu
Gibran Ungkit Bonus Demografi, Anies Beri Jawaban Menohok
Terpopuler
# Hot Topic
Rekomendasi Kami
Foto
