Bisnis.com, JAKARTA - Kuasa hukum Irman Gusman, Tomi Singh, ingin memastikan bahwa kliennya telah berada di dalam ruang pemeriksaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan.
Tomi tiba di kantor KPK, Sabtu (17/9/2016), sekitar pukul 14.50 WIB dan mengatakan bahwa ia adalah kuasa hukum keluarga Irman Gusman yang saat ini menjabat sebagai Pimpinan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI.
"Saya mau masuk ke dalam memastikan dulu dan konfirmasi, tunggu ya," kata Tomi.
IG ditangkap KPK dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) bersama empat orang lainnya dan salah satunya diperkirakan anak berusia sepuluh tahun pada Sabtu dini hari.
KUASA HUKUM: Irman Gusman Di Ruang Pemeriksaan KPK
Kuasa hukum Irman Gusman, Tomi Singh, ingin memastikan bahwa kliennya telah berada di dalam ruang pemeriksaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Topik
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
44 menit yang lalu
Di Depan Pengusaha Brasil, Prabowo Ungkap Ciri-ciri Negara Gagal
48 menit yang lalu
Kejagung Tak Periksa Mendag Lain, Kubu Tom Lembong: Upaya Kriminalisasi
1 jam yang lalu