Kabar24.com, JAKARTA—Aksi saling sindir antar para calon gubernur DKI semakin seru.
Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution tak pelak ikut mengomentari pernyataan Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dan Sandiaga Uno terkait program pengampunan pajak.
“Hahaha, sudah syukur orang ikut tax amnesty,” kata Darmin di Kompleks Istana Kepresidenan, Selasa (4/10/2016).
Kalimat dan gelak tawa itu keluar dari mulut Darmin merespons pernyataan Ahok yang mengatakan bahwa para peserta tax amnesty adalah pengemplang pajak, menanggapi statement Sandiaga yang mengajak Ahok untuk mengikuti program tax amnesty.
Ahok juga menuturkan bahwa dirinya tidak perlu ikut program amnesti pajak karena namanya tidak tercatut dalam Panama Paper, sementara nama Sandiaga ada dalam dokumen tersebut.
“Jadi Sandi jangan samain sama gua dong. Orang punya Panama Papers kok, gua enggak punya, gimana?," kata Ahok.
Saling Sindir Ahok-Sandiaga Soal Tax Amnesty, Ini Komentar Darmin
Aksi saling sindir antar para calon gubernur DKI semakin seru.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Arys Aditya
Editor : Rustam Agus
Topik
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
16 menit yang lalu
Utak-atik di Saham KPIG Kala Momen Harmonis Trump & Hary Tanoe
31 menit yang lalu
Perbandingan Bisnis Fiber Optik TOWR vs MTEL
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
44 menit yang lalu
Perdana! Dirut Sritex Iwan Lukminto Hadiri Rapat Kreditur Kasus Kepailitan
50 menit yang lalu
Kejagung Buru 2 Buron Bos Swasta di Kasus Korupsi Impor Gula Tom Lembong
51 menit yang lalu