Kabar24.com, JAKARTA - Fenomena alam yang langka, Gerhana Matahari Total (GMT) pada Rabu, 9 Maret 2016 bakal diwarnai dengan hujan dan awan, sehingga kemungkinan akan mengganggu pemantauan proses gerhana matahari tersebut.
Menurut prakiraan BMKG, cuaca pada 12 wilayah provinsi yang dilintasi oleh gerhana matahari bakal diguyur hujan dalam intensitas bervariasi, sedang dan ringan. Sebagian lainnya tertutup oleh awan.
sumber: nasa/guardian
Kejadian GMT akan melintasi 12 wilayah provinsi yakni Bengkulu, Sumatra Selatan, Sumatra Barat, Jambi, Bangka-Belitung, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, Maluku Utara.
Berikut ini prakiraan cuaca lengkap di berbagai wilayah Tanah Air untuk hari ini dan esok:
Kota | Cuaca Hari Ini 08 Maret 2016 | Cuaca Esok Hari 09 Maret 2016 |
---|---|---|
Banda Aceh | ![]() Berawan Suhu : 23 - 32 ° Kelembaban : 59 - 95 % | ![]() Berawan Suhu : 23 - 32 ° Kelembaban : 59 - 95 % |
Medan | ![]() Berawan Suhu : 23 - 34 ° Kelembaban : 63 - 92 % | ![]() Berawan Suhu : 23 - 34 ° Kelembaban : 63 - 92 % |
Pekanbaru | ![]() Hujan Ringan Suhu : 23 - 34 ° Kelembaban : 50 - 97 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 23 - 34 ° Kelembaban : 50 - 97 % |
Batam | ![]() Berawan Suhu : 26 - 32 ° Kelembaban : 63 - 90 % | ![]() Berawan Suhu : 26 - 32 ° Kelembaban : 63 - 90 % |
Padang | ![]() Cerah Berawan Suhu : 23 - 32 ° Kelembaban : 63 - 95 % | ![]() Cerah Berawan Suhu : 23 - 32 ° Kelembaban : 63 - 95 % |
Jambi | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 63 - 97 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 63 - 97 % |
Palembang | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 56 - 97 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 56 - 97 % |
Pangkal Pinang | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 31 ° Kelembaban : 66 - 97 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 31 ° Kelembaban : 66 - 97 % |
Bengkulu | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 33 ° Kelembaban : 60 - 95 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 33 ° Kelembaban : 60 - 95 % |
Bandar Lampung | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 58 - 95 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 58 - 95 % |
Pontianak | ![]() Hujan Sedang Suhu : 24 - 33 ° Kelembaban : 60 - 96 % | ![]() Hujan Sedang Suhu : 24 - 33 ° Kelembaban : 60 - 96 % |
Samarinda | ![]() Berawan Suhu : 25 - 32 ° Kelembaban : 67 - 93 % | ![]() Berawan Suhu : 25 - 32 ° Kelembaban : 67 - 93 % |
Palangkaraya | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 34 ° Kelembaban : 63 - 98 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 34 ° Kelembaban : 63 - 98 % |
Banjarmasin | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 64 - 96 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 64 - 96 % |
Manado | ![]() Berawan Suhu : 23 - 31 ° Kelembaban : 60 - 97 % | ![]() Berawan Suhu : 23 - 31 ° Kelembaban : 60 - 97 % |
Gorontalo | ![]() Berawan Suhu : 23 - 33 ° Kelembaban : 64 - 96 % | ![]() Berawan Suhu : 23 - 33 ° Kelembaban : 64 - 96 % |
Palu | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 60 - 92 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 60 - 92 % |
Kendari | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 32 ° Kelembaban : 70 - 95 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 32 ° Kelembaban : 70 - 95 % |
Makassar | ![]() Berawan Suhu : 26 - 33 ° Kelembaban : 73 - 92 % | ![]() Berawan Suhu : 26 - 33 ° Kelembaban : 73 - 92 % |
Majene | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 31 ° Kelembaban : 72 - 94 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 31 ° Kelembaban : 72 - 94 % |
Ternate | ![]() Berawan Suhu : 25 - 32 ° Kelembaban : 58 - 87 % | ![]() Berawan Suhu : 25 - 32 ° Kelembaban : 58 - 87 % |
Ambon | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 33 ° Kelembaban : 68 - 91 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 33 ° Kelembaban : 68 - 91 % |
Jayapura | ![]() Hujan Sedang Suhu : 23 - 33 ° Kelembaban : 61 - 95 % | ![]() Hujan Sedang Suhu : 23 - 33 ° Kelembaban : 61 - 95 % |
Sorong | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 31 ° Kelembaban : 65 - 95 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 31 ° Kelembaban : 65 - 95 % |
Biak | ![]() Hujan Sedang Suhu : 25 - 30 ° Kelembaban : 78 - 93 % | ![]() Hujan Sedang Suhu : 25 - 30 ° Kelembaban : 78 - 93 % |
Manokwari | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 32 ° Kelembaban : 70 - 96 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 32 ° Kelembaban : 70 - 96 % |
Merauke | ![]() Hujan Sedang Suhu : 23 - 31 ° Kelembaban : 63 - 96 % | ![]() Hujan Sedang Suhu : 23 - 31 ° Kelembaban : 63 - 96 % |
Kupang | ![]() Hujan Sedang Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 64 - 95 % | ![]() Hujan Sedang Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 64 - 95 % |
Sumbawa Besar | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 65 - 94 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 65 - 94 % |
Mataram | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 71 - 91 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 71 - 91 % |
Denpasar | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 65 - 90 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 65 - 90 % |
Jakarta | ![]() Hujan Ringan Suhu : 26 - 33 ° Kelembaban : 55 - 88 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 26 - 33 ° Kelembaban : 55 - 88 % |
Serang | ![]() Hujan Sedang Suhu : 23 - 33 ° Kelembaban : 65 - 95 % | ![]() Hujan Sedang Suhu : 23 - 33 ° Kelembaban : 65 - 95 % |
Bandung | ![]() Hujan Sedang Suhu : 21 - 30 ° Kelembaban : 63 - 92 % | ![]() Hujan Sedang Suhu : 21 - 30 ° Kelembaban : 63 - 92 % |
Semarang | ![]() Hujan Ringan Suhu : 26 - 33 ° Kelembaban : 65 - 90 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 26 - 33 ° Kelembaban : 65 - 90 % |
Yogyakarta | ![]() Hujan Sedang Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 65 - 96 % | ![]() Hujan Sedang Suhu : 24 - 32 ° Kelembaban : 65 - 96 % |
Surabaya | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 60 - 95 % | ![]() Hujan Ringan Suhu : 25 - 33 ° Kelembaban : 60 - 95 % |
sumber: BMKG
Cara Menyaksikan Gerhana
Bagaimana cara menyaksikan gerhana matahari? Situs The Guardian memberikan tipsnya sebagai berikut:
- Jangan melihat langsung ke arah matahari
Meski begitu, ada beberapa alat yang dapat Anda gunakan untuk melihat matahari dengan aman. Anda dapat membeli “kaca mata tukang las nomor 14” dari toko peralatan las atau dari beberapa toko perkakas lainnya. Anda juga dapat menggunakan mylar beraluminium yang dapat dipotong dengan gunting.
- Cara lainnya, membuat kamera lubang jarum Anda sendiri
Pada dasarnya, Anda hanya perlu membuat sebuah lubang pada sebuah kotak, dan menaruh beberapa kertas di belakangnya.