Bisnis.com, AMSTERDAM -- Kejadian Malaysia Airlines MH17 yang jatuh ditembak rudal di kawasan Ukraina disebut telah mengidentifikasi 100 tersangka.
Seperti dikutip Reuters pada Rabu (28/9/2016) Robby Oehlers, salah satu keluarga korban dari maskapai Malaysia itu, menyebut kalau tim investigasi sudah mengidentifikasi ada 100 tersangka dalam penyelidikannya pada kasus pesawat yang jatuh ditembak rudal tersebut.
Dalam kejadian tragis itu, Robby kehilangan Daisy yang tewas di dalam maskapai itu. Adapun, Jaksa Internasional telah menetapkan posisi rudal yang menghantam pesawat Malaysia Airlines itu diluncurkan dari wilayah yang dikuasai pemberontak pro-Rusia di daerah timur Ukraina, Eropa Timur.
Tragedi MH-17, Diduga ada 100 Tersangka Peluncur Rudal
Kejadian Malaysia Airlines MH17 yang jatuh ditembak rudal di kawasan Ukraina itu disebut telah diidentifikasi ada 100 tersangka.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Topik
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
3 jam yang lalu
Nasib Cuan Para Pemegang Saham BUMI Miliaran Lembar
3 jam yang lalu