Kabar24.com, JAKARTA - Presiden Republik Finlandia Sauli Vainamo Niinisto mengundang Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan balasan segera mungkin.
"Kita menyambut anda untuk datang ke Finlandia sesegera mungkin dan kami menyambut kedatangan anda ke Finlandia," katanya dalam konferensi pers bersama seusai pertemuan bilateral di Istana Merdeka Jakarta, Selasa (3/11/2015).
Menurutnya, Finlandia merupakan suatu negara dengan masyarakat yang kompetitif dan inovatif sehingga terbuka meningkatkan kerjasama dalam bidang ekonomi dan sektor lain. Sauli mengatakan banyak hal yang dibicarakan dalam pertemuan empat mata dengan Presiden Jokowi.
"Kita juga berdiskusi dengan fokus kepada energi, infrastruktur dan saya sangat yakin bahwa ada potensi kerjasama untuk meningkatkan keterkaitan ekonomi seperti di bidang pendidikan dan kehutanan," ujarnya.
Presiden Sauli Undang Jokowi Datang ke Finlandia
Presiden Republik Finlandia Sauli Vainamo Niinisto mengundang Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan balasan segera mungkin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Akhirul Anwar
Editor : Bastanul Siregar
Topik
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.

47 menit yang lalu
JP Morgan Pangkas Proyeksi untuk Telkom (TLKM) usai Rilis Kuartal I/2025

1 jam yang lalu
GOTO, TLKM, BRPT, Saham Incaran Dana Pensiun Asing
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru

16 menit yang lalu
Buntut Ledakan Amunisi Garut, DPR Bakal Panggil Panglima TNI dan KSAD

31 menit yang lalu
Lisa Rachmat Ngaku Zarof Ricar Bisa Urus Perkara Kasasi Ronald Tannur

1 jam yang lalu
Syarat Membuat SKCK di Polda, Polres, dan Polsek Terdekat
Terpopuler
# Hot Topic
Rekomendasi Kami
Foto
