Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

JAMAAH HAJI PULANG: 15 Kloter Ini Berangkat ke Madinah Dulu

Sebanyak 108 kelompok terbang (kloter) dengan jumlah jamaah haji Indonesia mencapai 44.346 orang telah meninggalkan Mekkah menuju Tanah Air untuk pulang dan ke Madinah untuk menunaikan ibadah Arbain.
Ilustrasi/Antara
Ilustrasi/Antara

Kabar24.com, MEKKAH - Sebanyak 108 kelompok terbang (kloter) dengan jumlah jamaah haji Indonesia mencapai 44.346 orang telah meninggalkan Mekkah menuju Tanah Air untuk pulang dan ke Madinah untuk menunaikan ibadah Arbain.

Berikut 15 kloter jamaah haji yang berangkat ke Madinah sebelum pulang ke Indonesia

  1. PLM 10 membawa 450 orang dari Sumatera Selatan, berangkat pukul 16.05 WAS (Waktu Arab Saudi)
  2. SOC 41 membawa 360 orang dari Jawa Tengah, berangkat pukul 06.05 WAS
  3. BPN 11 membawa 360 orang dari Kaltim dan Sulawesi Utara, berangkat pukul 06.35 WAS
  4. SOC 42 membawa 360 orang dari Jawa Tengah, berangkat pukul 08.45 WAS
  5. SOC 43 membawa 360 orang dari Jawa Tengah, berangkat pukul 11.45 WAS
  6. SUB 37 membawa 450 orang dari Jawa Timur, berangkat pukul 13.00 WAS
  7. MES 15 membawa 393 orang dari Sumatera Utara, berangkat pukul 13.50 WAS
  8. SUB 38 membawa 450 orang dari Jawa TImur, berangkat pukul 15.00 WAS
  9. UPG 12 membawa 455 orang dari Maluku, berangkat pukul 16.30 WAS
  10. SUB 39 membawa 450 orang dari Jawa Timur, berangkat pukul 17.00 WAS
  11. BTH 13 membawa 450 orang dari Kalimantan Barat, berangkat pukul 18.15 WAS
  12. JKS 39 membawa 450 orang dari Jawa Barat, berangkat pukul 18.30 WAS
  13. JKS 40 membawa 450 orang dari Jawa Barat, berangkat pukul 18.30 WAS
  14. JKG 24 membawa 455 orang dari DKI Jakarta, berangkat pukul 18.45 WAS
  15. JKS 41 membawa 450 orang dari Jawa Barat, berangkat pukul 18.30 WAS.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Newswire
Editor : Saeno
Sumber : Antara

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper