Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

CALON ANGGOTA BAZNAS: Ini 22 Peserta Lolos Seleksi II

Sebanyak 11 orang dari 33 orang calon anggota Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) tersingkir, setelah seleksi kapabilitas dan kompetensi II digelar pada Rabu-Kamis (19-20/11/2014).
Tahap selenjutnya adalah seleksi wawancara. /Bisnis.com
Tahap selenjutnya adalah seleksi wawancara. /Bisnis.com

Bisnis.com, JAKARTA – Sebanyak 11 orang dari 33 orang calon anggota Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) tersingkir, setelah seleksi kapabilitas dan kompetensi II digelar pada Rabu-Kamis (19-20/11/2014).

Ketua Tim Seleksi Calon Anggota Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Prof. Abdul Djamil mengatakan sebanyak 22 orang lolos seleksi, dan mereka wajib mengikuti tahap seleksi berikutnya, yakni Wawancara pada 2 Desember 2014, di Kementerian Agama.

“Nama-nama yang lolos seleksi kapabilitas dan kompetensi II wajib mengikuti tahap seleksi berikutnya, yakni Wawancara pada 2 Desember 2014, di Kementerian Agama,” kata Abdul Jamil dalam pengumumannya di Jakarta, Senin (24/11/2014).

Dia mengumumkan kepada masyarakat dipersilakan memberikan tangapan secara tertulis dengan menyertakan identitas diri lengkap mulai 24-28 November 2014, ditujukan kepada Ketua Tim Seleksi d/a Kementerian Agama RI, Lantai 9, Jl. M.H. Thamrin No. 6, Jakarta 10340, Fax: (+6221) 3920516, e-mail: [email protected].

Berikut ini adalah nama-nama yang lolos seleksi kapabilitas dan kompetensi tahap II.

NO

NAMA CALON

ALAMAT

1

Ahmad Juwaini

Griya Bintaro Estate Jl. Gelatik No.F5, Kel. Sawah, Kec. Bintaro, Tangerang Selatan

2

Ahmad Mukhlis Yusuf

Taman Yasmin Sektor VI, Jl. Pinang Merah III/33, Bogor

3

Ahmad Satori Ismail

Taman Iqro' Jl. Angkatan Laut 199, Jati Makmur, Pondok  Gede, Bekasi

4

Amirsyah Tambunan

Jl. Purnawarman No. 69, Komplek Bangun Lestari, Pisangan Ciputat, Tangerang Selatan

5

Aries Muftie

Jl. Taman Kebon Sirih III/3 RT.008/010, Jakarta

6

Bambang Sudibyo

Jl. Panglima Polim XII No.18, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

7

Emmy Hamidiyah

Kranggan Permai Jl. Katelia Raya Blok AS2 No. 36, Bekasi

8

Irsyadul Halim

Jl. Garut No.1, Menteng, Jakarta

9

Lili Bariadi

Jl. Ibn. Khaldun III No.11 003/008, Pisangan, Ciputat Timur, Tangerang

10

Muzammil Basyuni

Arinda Permai I Blok D No.2-3, Pondok Aren, Tangerang Selatan

11

Mundzir Suparta

Jl. SD Inpres No.2 RT.004/RW 009 Kelurahan Cirendeu Kecamatan Ciputat Timur

12

Masdar Farid Mas'udi

Perum Chandra Indah, Jl. Flores E/119 004/016, Jatirahayu, Pondok Melati, Bekasi

13

Mochammad Surjani

Jl. Alpina No.4 , komp. Dago Asri, kel. Dago , Kec. Coblong, Kota Madya Bandung

14

Moh. Arifin Purwakananta

Kebagusan 002/003 No.36, Pasar Minggu, Jakarta

15

Mohd. Nasir

Perumahan Wismamas Blok C2 No.11, Pd. Cabe Sawangan, Depok

16

Muhammad Luthfie

Hakim Komplek Curug Indah Blok  DI/20 008/008, Jatiwaringin, Jakarta

17

Naharus Surur

Jl. Bukit Duri Tanjakan No.38 009/008, Tebet, Jakarta

18

Nana Mintarti

Bumi Sawangan Indah II B4 No.3, Pengasinan Sawangan, Depok

19

Qomaruddin

Komplek Bina Marga No.107, Cipayung, Jakarta

20

Teten Kustiawan

Vila Dago Tol Blok H-15 002/021, Serua, Ciputat, Tangerang Selatan

21

Zainulbahar Noor

Bellagio Residence, Jl. Mega Kuningan Barat Kav.43, Jakarta

22

Zaitunah Subhan

Ciputat Molek IV/F7, Legoso, Tangerang Selatan


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : News Editor
Editor : Fatkhul Maskur

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper