Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Tips Memilih Lokasi Tes SKB CPNS 2019

Dikutip dari akun twitternya, pemilihan lokasi tes SKB CPNS 2019 ini sangat penting, terutama di tengah pandemi covid-19.
Ilustrasi seleksi CPNS/Antara-R. Rekotomo
Ilustrasi seleksi CPNS/Antara-R. Rekotomo

Bisnis.com, JAKARTA - Bagi peserta tes Seleksi Kompetensi Bidang (SKB), Badan Kepegawaian Negara memberikan bocoran dalam menentukan lokasi tes.

Dikutip dari akun twitternya, pemilihan lokasi tes SKB CPNS 2019 ini sangat penting, terutama di tengah pandemi covid-19.

Berikut tips memilihnya :

1. Untuk penentuan lokasi tes ditetapkan oleh masing-masing Instansi dgn berkoordinasi ke BKN. Pilihan lokasi tes yg disediakan, yakni kantor BKN Pusat, Kantor Regional BKN/UPT BKN yg tersebar di seluruh Indonesia, dan Tilok Mandiri yg ditentukan Instansi 

Tips Memilih Lokasi Tes SKB CPNS 2019

2. Definisi "domisili" yg dimaksud adalah lokasi keberadaan kalian saat ini. Pertama, pilihlah Provinsi dan Kabupaten/Kota di mana kalian berada saat ini, lalu akan muncul pilihan lokasi tes yg disediakan Instansi pada jangkauan Provinsi/Kabupaten/Kota tersebut.

Tips Memilih Lokasi Tes SKB CPNS 2019

3. Banyak sedikitnya titik lokasi ditentukan oleh instansi ya #SobatBKN. Jadi ingat setiap Instansi berbeda-beda yak, bisa jadi kamu pelamar Instansi A hanya punya 2 pilihan lokasi sedangkan Instansi B punya lebih banyak pilihan lokasi tes SKB.

4. Pilihlah Provinsi dan Kabupaten/Kota yg paling dekat jangkauannya dengan lokasi keberadaanmu saat ini. Jangan terburu2 dalam memilih lokasi masih ada waktu sampai tanggal 7/8/2020.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper