Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Hari Ini Kamis 10 Oktober terjadi 15 Kali Gempa di Tanah Air

Pada hari ini, Kamis (10/10/2019) tercatat telah terjadi 15 kali gempa yang menggoyang tanah air.
Grafik hasil pencatatan seismometer/seismograf, alat pencatat besaran gempa bumi./Reuters
Grafik hasil pencatatan seismometer/seismograf, alat pencatat besaran gempa bumi./Reuters

Bisnis.com, JAKARTA - Pada hari ini, Kamis (10/10/2019) tercatat telah terjadi 15 kali gempa yang menggoyang tanah air.

Gempa terbanyak mengguncang wilayah Ambon Maluku yakni sebanyak sembilan kali gempa. Adapun kekuatan gempa mulai dari magnitudo 2,6 hingga 5,2.

Wilayah lainnya yang juga terkena gempa yakni Kairatu sebanyak tiga kali gempa, dan juga di Aceh serta Manokwari.

Berikut rincian kejadian gempa hari ini menurut data BMKG:

 

#Waktu GempaLintang - BujurMagnitudoKedalamanDirasakan (Skala MMI)
110/10/2019
14:31:23 WIB
9.47 LS 118.95 BT4.133 KmPusat gempa berada di laut 14 km Barat Laut Sumba Barat Daya
II Tambolaka
210/10/2019
13:51:38 WIB
3.55 LS 128.23 BT310 KmPusat gempa berada di darat 19 km Utara Ambon
II Ambon
310/10/2019
13:02:37 WIB
3.57 LS 128.25 BT3.310 KmPusat gempa berada di darat 18 km timur laut Ambon
III Ambon
410/10/2019
12:27:18 WIB
3.58 LS 128.27 BT3.810 KmPusat gempa berada di darat 18 km Timurlaut Ambon
III Ambon
510/10/2019
11:50:34 WIB
3.6 LS 128.29 BT3.610 KmPusat gempa berada di darat 18 km Timurlaut Ambon
III Ambon
610/10/2019
11:42:25 WIB
3.63 LS 128.19 BT4.610 KmPusat gempa berada di darat 9 km Utara Ambon
III-IV Ambon
710/10/2019
11:39:44 WIB
3.53 LS 128.23 BT5.210 KmPusat gempa berada di darat 14 km timurlaut Ambon
V Ambon
810/10/2019
11:03:54 WIB
3.4 LS 128.36 BT2.910 KmPusat gempa berada di laut 6 km Selatan Kairatu-SBB
III Kairatu
910/10/2019
10:12:44 WIB
0.94 LS 134.32 BT4.310 KmPusat gempa berada di laut 35 km Tenggara Manokwari
III Manokwari
II Ransiki
1010/10/2019
08:31:45 WIB
3.22 LU 97.25 BT3.65 KmPusat gempa berada di laut 8 km tenggara kab-Aceh Selatan
II Tapak Tuan
1110/10/2019
07:03:35 WIB
3.68 LS 128.19 BT2.710 KmPusat gempa berada di darat 4 km Timurlaut Ambon
II-III Ambon
1210/10/2019
06:39:51 WIB
3.67 LS 128.19 BT2.610 KmPusat gempa berada di laut 5 km Timurlaut Ambon
II-III Ambon
1310/10/2019
04:47:50 WIB
3.68 LS 128.16 BT3.410 KmPusat gempa berada di laut 3 km Utara Ambon
III Ambon
1410/10/2019
03:00:29 WIB
3.4 LS 128.38 BT3.210 KmPusat gempa berada di laut 7 km Tenggara Kairatu
III Kairatu
1510/10/2019
02:45:34 WIB
3.4 LS 128.39 BT2.610 KmPusat gempa berada di laut 8 km Tenggara Kairatu
II Kairatu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper