Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

EKONOMI JEPANG: PDB Alami Kontraksi di Kuartal II/2014

Pertumbuhan ekonomi Jepang mengalami kontraksi dalam kuartal II/2014. Produk domestik bruto (PDB) menyusut 6,8% pada April- Juni 2014, menurut Kantor Kabinet.
 Ilustrasi/Bisnis
Ilustrasi/Bisnis

Bisnis.com, JAKARTA— Pertumbuhan ekonomi Jepang mengalami kontraksi pada kuartal II/2014.

Produk domestik bruto (PDB) menyusut 6,8% pada April- Juni 2014, menurut Kantor Kabinet.

Namun angka penurunan PDB tersebut lebih baik dari estimasi 37 ekonomi yang disurvei Bloomberg, yang memprediksi penurunan 7% persen.

Sementara itu Perdana Menteri Shinzo Abe meyakini ekonomis segera rebound, dengan menerapkan kebijakan yang fleksibel jika memang diperlukan.

"Potensi cukup kuat pada Juli-September akan rebound," kata Takeshi Minami, Kepala Ekonom Norinchukin Research Institute Co di Tokyo seperti dikutip Bloomberg, Rabu (13/8/2014).

 Minami mengatakan pemulihan ekonomi memang masih dibayangi penurunan pendapatan riil dan tertekannya produksi.

 

 


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper