Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

UJIAN NASIONAL 2013: Hasil Investigasi Selesai Pekan Depan

BISNIS.COM, JAKARTA—  Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan menyampaikan hasil investigasi pelaksanaan Ujian Nasional 2013 pada pekan depan, menunggu selesainya pelaksanaan ujian nasional tingkat sekolah dasar.

BISNIS.COM, JAKARTA—  Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan menyampaikan hasil investigasi pelaksanaan Ujian Nasional 2013 pada pekan depan, menunggu selesainya pelaksanaan ujian nasional tingkat sekolah dasar.

Hal itu disampaikan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan M. Nuh usai menemui Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di Kantor Presiden, Rabu (8/5/2013).

 "Nanti pada saatnya akan disampaikan. Ujian kan masih ada yang berlangsung. Jadi nunggu ujian SD selesai, supaya panitia bisa konsen. Setelah itu kami bisa sampaikan. Kemungkinan pekan depan," ujar Nuh.

 Oleh karena itu, Nuh mengaku tidak dapat menyampaikan apapun terkait hasil investigasi terhadap penyelenggaraan UN 2013, termasuk soal pejabat Kemendikbud yang mengundurkan diri karena penyelenggaraan UN tersebut.

 Seperti diketahui, UN 2013 banyak menuai kritik akibat penyelenggaraan yang tidak serempak di sejumlah daerah. (ltc)


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper