BISNIS.COM, JAKARTA—Informasi bisnis yang beragam tercatat di bisnis.com kemarin, Senin (8/42013), seperti tentang ekspansi PT BRI Tbk ke Singapura hingga saham Viva yang ditawar Chairul Tanjung, dengan ringkasan berita di bawah ini.
PT Bank Rakyat Indonesia Tbk melihat Otoritas Moneter Singapura mulai melunak terkait izin pembukaan kantor cabang penuh di negara tersebut.
Sementara itu, pembiayaan mobil bekas yang disalurkan PT Sinar Mitra Sepadan Finance mencapai Rp800 miliar pada kuartal I/2013 atau relatif stabil dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu.
Bagi yang ingin mengetahui transaksi dan informasi bisnis lainnya dapat membuka link sebagai berikut:
BISNIS E-COMMERCE: Lazada Akan Luncurkan Aplikasi Mobile
PENGALIHAN IZIN TAMBANG: Pengusaha Tuntut Ketegasan Pemerintah
Acset Indonusa Bidik Kontrak Baru Rp2,8 Triliun Jelang IPO
DANA IPO: Jasa Marga Sisakan Rp1,79 Triliun
SAHAM VIVA: Anindya Tak Sangkal Chairul Tanjung Ikut Menawar
XL AXIATA Sediakan Akses Gratis Ke Wikipedia
PENJUALAN MOTOR: Turun 30% Gara-Gara Penaikan Uang Muka & BBM
Indonesia Air Sewa Operasi Pesawat Airbus A320212 dari Universal Jet Asia
BBM BERSUBSIDI: Kuota 30 Juta KL, 70% Impor
INDUSTRI JAMU: Kelompok Kerja Dibentuk untuk Awasi Obat Tradisional
PABRIK PUPUK: 4 Unit Milik Pupuk Indonesia Akan Direvitalisasi
GLOBAL BOND: Pemerintah Rancang Emisi Bertenor 10 & 30 Tahun
MUNAS APINDO: Pengusaha Dukung Pemerintah Naikkan Harga BBM