Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv
Presiden Rusia Vladimir Putin bertemu dengan perwakilan komunitas penerbangan profesional pada peringatan 100 tahun penerbangan sipil domestik, di Moskow, Rusia 9 Februari 2023. Sputnik/Mikhail Metzel - Pool via REUTERS
Lihat Foto
Premium

Setahun Perang Rusia Vs Ukraina, Vladimir Putin Makin Ngegas

Vladimir Putin menggencarkan serangan ke Ukraina jelang setahun perang di Ukraina. 100 rudal ditembakkan, dan 12 serangan udara menyasar fasilitas listrik.
Erta Darwati
Erta Darwati - Bisnis.com
13 Februari 2023 | 10:51 WIB

Bisnis.com, JAKARTA – Perang Rusia versus Ukaina berlangsung setahun pada 24 Februari 2023, namun belum ada tanda-tanda perdamaian. Malah, Presiden Rusia Vladimir Putin meningkatkan serangan setelah Presiden Volodymyr Zelensky mengakhiri kunjungannya ke Eropa pada awal Februari ini.

Pasukan Rusia menembakkan lebih dari 100 rudal ke seluruh Ukraina, melakukan 12 serangan udara dan 20 serangan penembakan. Melansir Reuters, Sabtu (11/2/2023), rudal Rusia menghantam fasilitas listrik Ukraina pada Jumat (10/2/2023) di seluruh Ukraina.

Menteri Energi German Galushchenko mengonfirmasi, bahwa Rusia telah menyerang fasilitas listrik di enam wilayah dengan rudal dan drone, menyebabkan pemadaman listrik di sebagian besar Ukraina.

banner premium

Silakan masuk/daftar untuk melanjutkan membaca Konten Premium

Dan nikmati GRATIS AKSES 3 artikel konten Premium!

Masuk / Daftar
Berbagai metode pembayaran yang dapat Anda pilih:
  • visa
  • mastercard
  • amex
  • JCB
  • QRIS
  • gopay
  • bank transfer
  • ovo
  • dana
Berlangganan Sekarang
back to top To top