Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Update Corona 23 Agustus: Kasus Positif Bertambah 2.037 Orang

Satuan Tugas Penanganan Covid-19 mencatat pada 23 Agustus 2020 terjadi penambahan kasus positif Covid-19 sebanyak 2.037 orang sehingga kumulatif menjadi 153.535 orang.
Petugas melakukan tes usap atau PCR test virus Covid-19 di Genomik Solidaritas Indonesia (GSI), Jakarta, Rabu (12/8/2020). GSI Lab melakukan tes usap Covid-19 secara walk thru, ride thru, dan drive thru./Bisnis-Hendri T Asworo
Petugas melakukan tes usap atau PCR test virus Covid-19 di Genomik Solidaritas Indonesia (GSI), Jakarta, Rabu (12/8/2020). GSI Lab melakukan tes usap Covid-19 secara walk thru, ride thru, dan drive thru./Bisnis-Hendri T Asworo

Bisnis.com, JAKARTA - Satuan Tugas Penanganan Covid-19 mencatat pada 23 Agustus 2020 terjadi penambahan kasus positif Covid-19 sebanyak 2.037 orang atau kumulatif 153.535 orang.

Lebih lanjut, kasus sembuh bertambah 2.302 orang atau kumulatif 107.500 orang, dan kasus meninggal bertambah 86 atau jika ditotal menjadi 6.680 orang.

Sedangkan kasus suspek tercatat sebanyak 75.522 orang dan sebanyak 34 provinsi serta 485 kabupaten/kota terdampak.

Adapun penambahan tersebut merupakan hasil dari pemeriksaan 22.152 spesimen yang diambil dari 17.416 orang.

Untuk diketahui, hingga hari ini, jumlah spesimen yang telah diperiksa mencapai 2.036.771 spesimen dari total 1.157.184 orang dengan rasio positif sebesar 13,3 persen.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Editor : Miftahul Ulum

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper