Hong Kong, Perang Dagang AS-China dan Simalakama UU Keamanan Nasional

Perjuangan para demonstran di Hong Kong tak mampu menepis UU Keamanan Nasional

Bisnis.com, JAKARTA— Perumpamaan ‘Habis Gelap Terbitlah Terang’ tampaknya tak berlaku bagi hubungan Amerika Serikat (AS) dengan China. Yang terbaru, draf Undang-Undang Keamanan Nasional Hong Kong menjadi bara api yang memicu memanasnya hubungan kedua negara itu.

Setelah legislatif China meloloskan draf UU Keamanan Nasional Hong Kong, status ‘satu negara dengan dua sistem’ yang dinikmati kota ini pun menjadi tanda tanya besar.

Konten Premium Terbaru